Daftar Rekomendasi Lembaga Kursus Favorit di Kampung Inggris Kediri

951
77476
Lembaga Kursus Favorit di Kampung Inggris
Lembaga Kursus Favorit di Kampung Inggris

UPDATE 2019

“Apa ya lembaga kursus yang paling bagus di kampung inggris Pare Kediri??”

Mungkin itulah yang menjadi salah satu pertanyaan kamu.  Dan faktanya, kamu tidak sendiri karena banyak orang juga memiliki pertanyaan yang sama. Memang memilih lembaga kursus di Pare Kediri kampung inggris bisa dikatakan gampang-gampang susah. Bagaimana tidak, di kampung kecil ini berjubel sekitar 100an lembaga kursus dengan programnya masing-masing. Ada yang sudah berpengalaman dan teruji, ada juga yang masih newbie, bahkan ada juga yang hanya muncul hanya saat masa-masa liburan aja dimana rame-rame nya Kampung inggris Pare. Jangan sampai salah pilih karena waktu kamu terlalu berharga untuk dihabiskan di lembaga kursus yang asal-asalan.

Sebenarnya tidak ada yang namanya lembaga kursus paling bagus. Masing-masing punya kelebihan dan kekurangannya. Yang ada adalah lembaga kursus yang paling bisa mengakomodasi kebutuhan atau paling pas buat kamu. Jadi untuk memilih lembaga kursus pertama-tama yang harus kamu pertimbangkan adalah :

  1. Program yang ingin kamu ambil
  2. Durasi waktu yang kamu miliki
  3. Biaya

Pilihlah lembaga kursus yang menyediakan program yang sesuai dengan kebutuhan kamu dengan durasi waktu yang kamu miliki, dan dengan biaya yang sesuai dengan budget yang kamu siapkan. Selanjutnya cari informasi mengenai lembaga kursus yang paling banyak direkomendasikan untuk program yang kamu butuhkan. Untuk membantu, kami telah mengembangkan rating dan review lembaga kursus dari para pendaftar online di Kampung-Inggris.com

Pendapat baik dan buruk, banyaknya review dan penilaian rekan kamu yang sudah belajar di Kampung Inggris akan membantu kamu mengambil keputusan, lembaga mana yang sesuai dengan kebutuhan kamu. Rating dan review lembaga bisa kamu baca di KampungInggris.In

Untuk membantu kamu, berikut adalah beberapa lembaga kursus yang paling banyak direkomendasikan, beserta program yang andalan dan durasinya :

TABEL PROGRAM, BIAYA DAN LEMBAGA KURSUS YANG RECOMMENDED 2019

Program Durasi Kisaran Biaya Lembaga Kursus
Speaking 2 Minggu Rp120.000 – Rp175.000 Access ES, Global E, Elfast, Mahesa, Mr Bob English Club,
1 Bulan Rp240.000 – Rp260.000
Grammar 2 Minggu Rp135.000 – Rp200.000 Access ES, Global E, Elfast, Mahesa, Oxford ILA, Kresna
1 Bulan Rp195.000 – Rp360.000
2 Bulan Rp325.000 Kresna
Vocabulary 2 Minggu Rp75.000 – Rp150.000 Access ES, Global E, Webster
Pronunciation 2 Minggu Rp100.000 – Rp135.000 Access ES, Global E, Mr Bob English Club
Listening 2 Minggu Rp120.000 – Rp150.000 Global E, Oxford
TOEFL 2 Minggu Rp225.000 – Rp295.000 Global E, Elfast, Mahesa, Kresna
1 Bulan Rp215.000 – Rp295.000
IELTS 2 Minggu Rp220.000 – Rp370.000 Global E, Oxford ILA, Elfast
Paket Les + Camp 2 Minggu Rp500.000 – Rp900.000 Access ES, Global E, Elfast, Mr Bob, Webster
1 Bulan Rp700.000 – Rp1.400.000

Membaca tabel diatas seringkali belum mencukupi. Apabila kamu masih kesulitan, termasuk ingin mengkombinasikan beberapa program kami siap membantu.

Informasi Tambahan

Berikut ini merupakan informasi tambahan yang harus kamu ketahui ketika kamu ingin belajar di Kampung Inggris.

Kelas Terdekat

Kelas di Kampung Inggris dimulai setiap bulan pada tanggal 10 dan 25. Pendaftaran online bisa dilakukan 1,5 bulan sebelum kelas dimulai. Saat ini kamu bisa mendaftar untuk

Periode 10 Juni 2022

Kursus akan dimulai pada Senin, 11 Juni 2022. Check In asrama / camp bisa dilakukan mulai hari Minggu, 10 Juni 2022.

Selengkapnya...

Periode 25 Juni 2022

Kursus akan dimulai pada Senin, 25 Juni 2022. Check In asrama / camp bisa dilakukan mulai hari Senin, 24 Juni 2022.

Selengkapnya...

Pendaftaran online akan ditutup 5 hari sebelum kelas dimulai.

Paket Rekomendasi

Untuk kelas sampai bulan Juni 2022, berikut adalah paket rekomendasi buat kamu.

Paket Pasca UN

Bagi kamu siswa kelas 3 SMP dan kelas 3 SMA yang memiliki waktu kosong sembari menunggu pengumuman hasil UN

Selengkapnya…

Paket Fresh Graduate

Bagi kamu yang baru lulus kuliah dan ingin meningkatkan kemampuan bahasa Inggris untuk melamar kerja.

Selengkapnya...

Paket Beasiswa Luar Negeri

Bagi kamu yang ingin meningkatkan skor IELTS atau TOEFL untuk melanjutkan studi ke luar negeri. Baik kemampuan kamu masih dasar atau sudah mahir, ada paketnya.

Selengkapnya...

Paket Semi Privat

Bagi kamu introvert yang nyaman dengan jumlah siswa di kelas yang sedikit (dibawah 12 orang). Mayoritas di kampung inggris adalah 30 siswa per kelas.

Selengkapnya...

Paket Liburan Sekolah

Bagi siswa SMP dan SMA yang libur Semester ganjil pada bulan Desember - Januari. Ada kelas 1 minggu dan 2 minggu plus paket wisata.

Selengkapnya...

 

951 COMMENTS

  1. min zaya jg mau kursus tpi zy nggk tau mw pilih lmbaga kursus yang mana mw kursus 3 bulan krn bahasa inggris zaya masih kurang trs program apa yg bgs buat zy ….zaya jg mw tinggal di asramanya aja

  2. Malem ka, saya mau tanya kalau ambil dasar sampe mahir bagaimana? maksudnya tergantung programnya itu bagaimana? terus mau tanya, ada yg bisa lebih dari 1 bulan gk? misalnya ikut kursusnya 8 bulan. makasih

  3. Halo admin. Sya masih bingung memilih lembaga yg sesuai. Sya ingin mengambil program toefl dan speaking untuk tgal 25 juli selama sebulan. Masih bingung antara marvelous, daffodils, dan global e. Program mana yg intensif belajar dan english areanya? Trima kasih

  4. kak saya ingin belajar inggris dari dasar sampai mahir, sebaiknya pilih lembaga apa?

    • Hallo Ratih, tergantung kamu pengen fokus pada kelas apa?kalau kelas umum kamu bisa ambil program paket les+camp saja, di global englis, tks

    • Hallo Agung, kamu bisa mendaftar di link daftar.kampung-inggris.com tks

  5. Halo, saya bingung antara marvelous sama mr. Bob nih. Apa hasil dr marvelous benar2 ‘american’ dan hasil dr mr. Bob benar2 ‘british’? Tolong perbandingan kelebihan dan kekurangan masing2 course ya.. terima kasih..

  6. Saya mau memperdalam speaking nih min..
    Bisa ga ya min ngambil 3 pake speaking yg 2 minggu sekaligus , contohnya Elfast (talk more) , Mr Bob EC (speak up 1) , Daffodils (speak second) , lalu ambil paket Pre-Toefl nya Elfast.. Bisa ga ya min ? ambil 3 paket speaking seperti itu..

    • Hallo rosen, kami jawab bisa, ASAL, jam tidak bentrok satu dgn yang lain 🙂 biasanya kalau program nya sama kemungkinan bentrok 90% tks

    • HAllo ahmadsyah, dari dasar ambil program pekt les+ camp saja, nanti ada placement test dan pemilihan program akan dipandu sama tutor kamu, tks

  7. Bagaiman kalaw ingin memulai dari nol dan setlah selanjutnya ingin berbahasa inggris tentang dunia ekonomi atau bahasa inggris yang sering digunakan dalam bkerja diperusahaan?

    • Hallo hartibuan, untuk cara belajar yang bagaimana ini yang dimaksud? metode? materi atau cara mendaftar? kalau cara belajarnya sistem kelas bisa out door bisa indoor, tks

    • Hallo Khofifah, minimal SD juga bisa “asalkan” sudah berani dan mandiri, tks

  8. kak kalo satu bulan mengikuti 2program sekaligus,bisa? contohnya. saya ambil program speaking 1 bulan, dalam satu bulan ini saya juga ingin mengambil program grammer durasi 2 minggu, apa memungkinkan untuk 2minggu pertama itu mengikuti 2 program sekaligus dalam 1harinya?

  9. Maaf kak untuk paket toefl sama ielts nya itu sudah termasuk tes+sertifikat belum?
    Kebutuhannya lanjut S2 di luar negeri
    Mohon masukannya ya kak makasih

    • Hallo Rara, sudah dapat akan tetapi itu sertifikat kursus bukan serifikat resmi yang bisa dipakai untuk ke luar negeri, tks

  10. Mohon bantuannya donk, sya pemula, mau belajar all program, tapi maunya ngekost sendiri aja..gimana donk ?? Haruskah di beda2 lembaga ato bisa di satu lembaga aja ?? Tp maunya lembaga dgn tutor yg asik n lembaga yg bner2 buat belajar..durasi sekitar 1bln percobaan dlu, kalau lanjut sampai 3bln, soalny sya dr sumatera baru mau jauh dr orangtua.makasih bntuannya

    • Hallo Susan, unutk dari basic ambil program paket les+camp saja, nanti ada test terlebih dahulu unutk mengetahui kemampuan kamu dan pemilihan program lainnya akan dibimbing tutornya. tks

  11. hallo kk..
    tempat kursus paling pas untuk yg sm skali ga bs bhs inggris dengan biaya murah tp bagus dimana ya? apakah ada program 3 bln? kalau 1 bln apa bisa dasar english@ 0 bisa dalam 1 bln?

  12. Min mau tanya , untuk belajar bahasa inggris dari 0% lembaganya yang bagus apa ya , minta sarannya ya min terima kasih 🙂

    • Hallo Firda, ambil paket les+camp saja kamu bisa ambil program sesuai kebutuhan kamu, tks

  13. mau nanya dong. aku mau ngambil yg paketan utk 3 bulan gitu tp cmn utk mantapkan speakingnya. bagusnya ikutan yg mana ya. makasihhh

  14. ka kalau mau ikut kampung inggris tapi dari awall atau dari 0 bagaimana? apakah disana ada orang yang benar-benar belum mengerti bahasa inggris atau rata-rata sudah mengerti?

  15. selamat siang,,saya ingin konsultasi mengenai kursusan dikampung inggris,,saya ingin bisa speaking dengan baik dan ingin bisa mendapatkan nilai TOEFL yang baik dan saya mempunyai waktu 4 bulan untuk belajar bahasa inggris disana,,,yang ingin saya konsultasikan kira2 step2 lembaga kursus manakah yang baik untuk saya pelajari dari bulan pertama sampai ke empat..sebagai contoh saya sudah mempunyai planning seperti ini :
    bulan 1: camp marvelous
    bulan 2 : camp daffodils
    bulan 3 : camp elfast
    bulan 4 : camp test,
    tapi saya minta referensinya dan solusi dari admin step2 kursusan seperti apa yang terbaik untuk saya lakukan dalam 4 bulan ini,saya tunggu jawaban yang terbaik dari admin.
    terima kasih

    • HAllo Shella, unutk program paket les+camp, nanti ada test terlebih dahulu unutk mengetahui kemampuan kamu dan pemilihan program lainnya akan dibimbing tutornya. info lengkap bisa klik link berikut http://bit.ly/GlobalEPare tks

  16. Hallo selamat siang. saya ingin mengambil kursus selama 1 bulan . khususnya untuk grammar dan speaking klo bisa dari dasar dn ada placement testnya. tapi saya juga ingin mendapatkan materi lain sprti vocab, writing mauoun toefl. mohon bantuannya sebaiknya saya mengambil di mana dan mulai kapan? apakah ada paket camp? terimakasih

    • HAllo Agi, unutk dari basic ambil program paket les+camp saja, nanti ada test terlebih dahulu unutk mengetahui kemampuan kamu dan pemilihan program lainnya akan dibimbing tutornya. bisa klik link berikut http://bit.ly/GlobalEPare tks

  17. Kalo lembaga untuk les+camp 1bulan untuk yang dasar dan tutornya asik untuk sehabis lebaran -agustus lembagayg mana ya?

    • HAllo JJ, unutk dari basic ambil program paket les+camp saja, nanti ada test terlebih dahulu unutk mengetahui kemampuan kamu dan pemilihan program lainnya akan dibimbing tutornya. bisa klik link berikut http://bit.ly/GlobalEPare tks

  18. Assalamu alaikum. Mau nanya min, bsa tdk milih programnya satu2 mis, speaking 1bln, listening 1 bln, dll tp daftar online soalnya klo dr formulir pndaftran hnya bisa milih 2 program. Utk kelas nya nnti dpilihkan sm lembaga atau bisa milih sndiri tp lembaga tdk brubah. Mohon infonya min

    • HAllo Vura, kalau cuma mengambil 1 program sebulan waktu kamu banyak kosongnya, sayang kan, minimal 2-3 program dalam sebulan, unutk dari basic ambil program paket les+camp saja, nanti ada test terlebih dahulu unutk mengetahui kemampuan kamu dan pemilihan program lainnya akan dibimbing tutornya. bisa klik link berikut http://bit.ly/GlobalEPare tks
      12.

    • HAllo tias, untuk pemilihan program kamu bisa bebas pilih setibanya disini settelah placement test, nanti akan diarahkan sesuai kemampuan dan kebutuhan kamu, tks

  19. kak, sya pgn kursus listening+speaking, durasi waktu 1 bulan setelah idul fitri.. lebih baik lembaga kursus yang mana ya,, n untuk biayanya brp??
    terima kasih

    • Hallo Sari,unutk dari basic ambil program paket les+camp saja, nanti ada test terlebih dahulu unutk mengetahui kemampuan kamu dan pemilihan program lainnya akan dibimbing tutornya. bisa klik link berikut http://bit.ly/GlobalEPare tks
      12.

  20. Maaf kak mau tanya, kalo ikut kursus IELTS dari 0, kira2 butuh waktu berapa lama ya kak untuk dpat nilai 6.5. Tq.

  21. Selamat siang.
    terimakasih infonya sangat membantu sekali tapi untuk kesempatan kali ini, bisakah saya bertanya soal tempat kursus yang paling di rekomendasikan untuk belajar persiapan tes kerja (psikotes dan wawancara) menigngat saya baru aaja lulus kuliah ,waktu yang saya bisa antara 1 minggu sampai 2 minggu, terimakasih banyak

  22. Selamat siang.
    terimakasih infonya sangat membantu sekali tapi untuk kesempatan kali ini, bisakah saya bertanya soal tempat kursus yang paling di rekomendasikan untuk belajar persiapan tes kerja (psikotes dan wawancara) waktu yang saya bisa antara 1 minggu sampai 2 minggu, terimakasih banyak

  23. aslmkm. met pagi mas/mbak. sblmnya sy mau cerita dikit.. saya baru lulus kuliah, dan butuh toefl untuk bekal buat kerja di industri2 dan beasiswa ke depan, rencana ke LN, jerman khususnya.. tpi untuk saat ini saya niatnya kerja dulu, tentu di industri. sy cukup bingung dengan beberapa paket yang harus saya pilih untuk kebutuhan saya. saya perhatikan ada yang ngasih kursus toefl langsung, lengkap dengan beberapa persiapan dan dan yang dipisah per bagia2nya. nah yang saya butuhkan, adalah kemampuan english yang baik, baik di vocab, listening, reading, writing dengan struktur yng baik, serta tentu hasil toefl yng harapan saya bisa punya skor toefl diatas rata2 yang memudahkan lolos beasiswa ke LN dan industri bergengsi.. jadi tidak hanya toefl yang saya harapkan, namun skill utuh kemampuan berbahasa inggris juga sangat sangta sangat sangat saya harap bisa lebih baik, lancar. mohon saran2nya…

    salam hormat saya,

    (real name) Danu Widodo.

    • Hallo Putra,untuk program TOEFL tergantung kemampuan dasar kamu dulu, untuk rekomendasi ambil di ELFAST, OXFORD dan juga GLOBAL ENGLISH info lengkap kamu bisa buka di link berikut http://bit.ly/toeflpare thanks

    • Hallo Hadi, untuk mahesa kamu buka di link berikut daftar.kampung-inggris.com

    • Hallo Annisa, ambil program paket les+camp saja praktis dalam saru lembaga. thanks

  24. Assalamualaikum admin
    Saya ada keinginan mw belajar di pare, dan berkeinginan mau ngambil dari dasar, selama 6 bulan
    Kira2 saya harus ngambil program apaya, dan harus ngambil kursus dimana?
    Terimakasih
    Assalamualaikum

    • Hallo Angga, untuk durasi tergantung kita sendiri yang menentukan, sebaiknya ambil program awal dulu untuk adaptasi ambil paket les+camp dulu 2 minggu atau 1 bulan, selebihnya kalau mau menambah program dan durasi bisa kamu lakukan disini, thanks

  25. Assalamualaikum, Min mau tanya nih, saya liburan 2 bulan, saya ingin belajar mulai dari 0. adakah paket yg cocok buat saya? dan lembaga mana yang recomend 🙂 Makasih Min..

  26. permisi min saya mau nanya klo ngambil lembaga apa yg bagus buat lancarin ngerjain soal bahasa inggris ? seperti SBMPTN ?

    • Hallo wenang, untuk program awal disarankan ambil program paket les+camp nanti setibanya disini lebih jauh akan diarahkan sama officer sesuai kebutuhan kamu, untuk program paket kamu bisa klik di sini http://bit.ly/GlobalEPare tks

  27. Saya udh tf dan lainya kok ada konfirmasi admin??? Apa saya kena tipu???? Saya dftr d sni, semua nope dan pin dan line no reapont..mksih

    • Hallo Noval, dapat konfirmasi apa? kalau dapat konfirmasi penagihan pembayaran, tolong dibaca dulu sms nya, karena di awal sms dijelaskan “bagi yang belum mendapat INVOIVE PAID” kamu udah dapat belum? kalau sudah berarti di abaikan saja. call center aktiv pada jam kerja. diluar jam kerja tidak kami respon. thanks

  28. Saya mau dftr tp bingung dgn jdwllmya. Saya punya wkt libur cmn tgl 16 juni-10 juli..kira2 dmn ya trmpatnya, kali aja masuk tgl 10 keluar tgl 25…jd saya sdh ketinggaln pljrn dan tdk sempt donk

    • Hallo Mas noval, unuti juni nanti start tgl 25 juni selesai 10 juli, bisa ambil program paket les+camp saja, program kelas sama camp dalam satu lembaga.

  29. Min mau tanya, saya kemungkinan mau ikut kursus tgl 10 agustus nanti, rencana mau ngambil speaking sama toefl buat s2, lembaga yg disarankan sebaiknya apa min ? rencana juga mau ngambil paket yg sama camp juga. Tks

    • HAllo Nisa, untuk program awal, ambil paket les+camp saja, selebihnya nanti untuk penambahan program dll, bisa kamu lakukan setibanya disini, thanks

  30. hai min, saya agustus mau ke pare. saya pengen dapat beasiswa ke luar negeri dg syarat toelf mencapai 500. tapi saya juga pengen bisa ngomong b.inggris dg lancar. nah mending saya ambil speaking ato toelf? dan rekomendasi lembaga yg bagus buat 2 program tersebut?

    • HAllo Ismi, gabungan speaking sama toefl bisa kamu ambil bersamaaa, tapi sebelum ambil toefl sebaiknya grammar di lancarkan dulu, biar praktis silahkan ambil pekt les + camp saja, bisa ambil di glibal english

  31. Permisi, maaf saya mau tanya untuk program speaking selama 2 minggu atau 1 bulan yg bagus dimana ya? klo bs yg ada program tambahan grammarnya. trims.

Comments are closed.